oleh

Korban Banjir Bandang Lutra Bertambah Lagi

 

Lepongan News- Lutra-Kepala Basarnas Sulsel Mustari, menuturkan korban banjir bandang Luwu Utara bertambah satu orang untuk pukul 12.00 Wita.

“Jadi total korban sementara hingga siang ini 37 orang meninggal,” tuturya singkat, Sabtu (18/7/2020).

Dia juga menyampaikan tim Basarnas bersama TNI, Damkar, dan relawan masih fokus dalam pencairan orang daftar pencarian.

“Tim kita masih fokus di lapangan untuk mencari korban banjir bandang,” ucapnya seraya menambahkan identitas mayat itu belum terindifikasi. (yus)

Komentar